Rabu, 18 Oktober 2017

7 Kebiasaan Buruk Pemicu Kegemukan

7 Kebiasaan Buruk Pemicu Kegemukan 

Pemicu Kegemukan  - Siapa yang takut gemuk , kegemukan , ingin badan ideal ?? Memiliki berat badan yang ideal merupakan impian semua orang. Tapi pada kenyataannya, banyak sebagian dari kita yang ternyata memiliki badan yang jauh dari kata ideal. Dalam hal ini, mereka memiliki badan yang terlampau kurus atau bahkan malah terlalu gemuk. Khusus untuk kegemukan, banyak sekali faktor atau kebiasaan hidup yang menyebabkannya. Lalu, apa saja faktor atau kebiasaan buruk pemicu kegemukan tersebut...???
Hasil gambar untuk kegemukan
 7 Kebiasaan Buruk Pemicu Kegemukan - Salah satu kebiasaan pemicu kegemukan tersebut yaitu mengkonsumsi makanan berlemak dalam jumlah yang berlebih. Namun bukan itu saja kebiasaan pemicu kegemukan tersebut. Tips kesehatan, kali ini akan mengetengahkan sebuah artikel tentang beberapa kebiasaan buruk yang merupakan pemicu kegemukan itu sendiri. Tips kesehatan. Berikut ini, 7 kebiasaan buruk yang memicu kegemukan tersebut :

7 Kebiasaan Buruk Pemicu Kegemukan  

  1. Mengkonsumsi makanan berkadar lemak rendah dalam jumlah yang berlebih. Ini dikarenakan adanya slogan makanan bebas lemak atau rendah lemak. Sehingga kita tidak sadar telah mengkonsumsi makanan berkadar lemak rendah  tersebut dalam jumlah yang berlebih. Sehingga memicu kegemukan tubuh.
    2. Melakukan program diet tanpa pernah melibatkan ahli gizi. Karena dengan melibatkan ahli gizi tersebut dapat memberikan alternatif beberapa makanan yang sangat di perlukan selama melakukan program diet yang anda lakukan. Sehingga program diet yang anda lakukan dapat sesuai dengan yang anda harapkan.
    3. Kebiasaan buruk yang ketiga yaitu sering berkurangnya jam tidur malam yang anda lakukan. Dalam hal ini, memiliki kebiasaan tidur kurang dari 8 jam sehari atau setiap malamnya. Berkurangnya jam tidur malam anda dapat mengakibatkan penimbunana lemah berlebih di tubuh anda.
   4.  Kebiasaan buruk berikutnya yaitu mengkonsumsi atau meminum minuman bersoda dalam jumlah yang berlebih. Dalam hal ini, minum satu atau dua kaleng soda perharinya akan meningkatkan resiko kegemukan pada tubuh anda.
   5.  Memiliki kebiasaan buruk yaitu makan dengan sangat terburu-buru. Ini dikarenakan, makan dengan terburu-buru dapat menambahkan 66 kalori dalam tubuh seseorang dibandingkan mereka yang makan dengan perlahan-lahan.
    6. Kebiasaan buruk berikutnya yaitu sangat suka makan dengan porsi yang berlebih tanpa menghiraukan kemampuan perut. Ini merupakan kebiasaan buruk yang jelas akan menyebabkan kegemukan dalam tubuh anda dalam waktu yang sangat singkat.
    7. Memiliki kebiasaan buruk yaitu sedikit mengkonsumsi air terutama air putih. Ini dikarenakan, air dapat membantu kerja metabolisme dalam tubuh anda. Minum enam gelas air perharinya mampu mengurangi 50 kalori di tubuh anda. Sehingga akan mampu menghindarkan anda dari kegemukan itu sendiri.

Jadi anda ingin ideal ? ingin langsing ? tidak ingin kegemukan ?? . Demikian ulasan tentang 7 Kebiasaan Buruk Pemicu Kegemukan  yang mampu kami muat. Semoga bermanfaat. Terima kasih.

5 Manfaat Tersenyum Bagi Kesehatan

5 Manfaat Tersenyum Bagi Kesehatan

Sudahkah anda tersenyum hari ini...???. Kalau belum, mungkin ada baiknya, anda lakukan sekarang juga dan anda bisa melakukan aktivitas tersenyum lebih sering pada waktu dan tempat yang semestinya. Senyum merupakan aktivitas yang paling mudah dilakukan oleh manusia dan memiliki manfaat yang sangat besar untuk kesehatan tubuh dan jiwa kita. Lalu, manfaat apa saja yang dapat kita peroleh dari senyum tersebut untuk kesehatan kita....???

 Banyak sekali manfaat yang dapat kita peroleh dari tersenyum tersebut bagi kesehatan tubuh dan jiwa. Dengan melakukan aktivitas tersenyum mampu meningkatkan sistem kekebalan tubuh kita. Tapi bukan itu saja manfaat tersembunyi dari aktivitas tersenyum tersebut. Tips kesehatan kali ini akan mengetengahkan sebuah artikel tentang manfaat tersenyum bagi kesehatan anda. Sahabat, tips kesehatan, inilah 5 manfaat tersenyum bagi kesehatan anda :
 Tersenyum

5 Manfaat Tersenyum Bagi Kesehatan

    1.Manfaat tersenyum ternyata dapat membuat anda merasa lebih baik dari sebelumnya dan juga mampu meningkatkan suasanan hati anda. Oleh karena itulah, usahakan selalu tersenyum di saat anda merasakan kesedihan dan berpikiran positif terhadap segala sesuatu yang anda alami agar anda merasa jauh lebih baik dan menjadi seseorang yang selalu berpikiran positif dan tidak menjadi sangat terpuruk karena kesedihan tersebut.
    2. Manfaat tersenyum berikutnya yaitu mampu menghilangkan stress dalam kehidupan anda saat menjalani aktivitas yang menguras tenaga dan pikiran anda sepanjang hari. Lakukan aktivitas tersenyum selama satu atau dua menit untuk menghilangkan stress tersebut pada waktu dan tempat yang semestinya.
    3. Manfaat tersenyum yang ketiga yaitu dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh anda. Ini dikarenakan, saat anda tersenyum maka tubuh anda akan merasa lebih rileks sehingga daya tahan tubuh anda akan meningkat seiring aktivitas tersenyum yang anda lakukan tersebut.
    4. Manfaat tersenyum yang keempat yaitu dapat menghilangkan rasa sakit yang dialami oleh tubuh anda. Ini dikarenakan, saat anda tersenyum maka akan memicu meningkatnya hormon endorfin. Hormon endorfin merupakan hormon yang dapat menghilangkan rasa sakit alami yang dialami oleh tubuh anda.
    5. Manfaat tersenyum yang kelima akan membuat anda tampak lebih awet muda dan terlihat tampak lebih sehat. Ini dikarenakan, saat anda tersenyum maka otot-otot wajah anda akan terangkat sehingga akan membuat anda akan tampak lebih awet muda.

Jadi mulailah tersenyum , karna anda sudah tau manfaat nya kan . Demikian 5 Manfaat Tersenyum Bagi Kesehatan yang mampu kami rangkum, semoga bermnafaat. Terima kasih.

Senin, 09 Oktober 2017

Pengertian Tembung Plutan :: Contoh Plutan

Pengertian Tembung Plutan Menurut Ahli dan Contoh Tembung Plutan

Pengertian Tembung Plutan Menurut Ahli Sry Satriya Tjatur Wisnu Sasangka, 2008: 22). Aferesis  / plutan yaiku   sudane   swara   ing   wiwitane   tembung.   Sanadyan   mengkono,   surasane tembung ora nganti owah ‘aferesis yakni pengurangan suara (suku kata) pada awal kata. Walaupun begitu, makna kata tidak berubah.
Misalnya pada kata namung   mung →‘hanya’, awit   wit →‘mulai’, padha   dha →‘sama’.
Pengertian Tembung Plutan Menurut Wikipedia Tembung plutan / aferesis yaiku tembung sing diringkes supaya luwih rikat pangucapané. Lumrahé tembung sing nduwéni rong wanda diringkes dadi sewanda. Tembung plutan lan tembung wancahan uga kerep dicekak kanggo ngepasake guru wilangan.
Tuladha plutan :
a.maring dadi mring : 1. Lamun kongsi korup mring panggawe dudu. 2. Klebu mring alam pakewuh. (Serat Sabdajati).
b. abot dadi bot
c. amrih dadi mrih




 tembung plutan

Contoh Tembung Plutan

Contoh tembung plutan dalam kalimat
1. Nampa piwulangan ilmu kang wigati
‘menerima pelajaran ilmu yang penting
2.Sira aja kumalungkung ring wong liya
‘kamu jangan sombong kepada orang lain’
3. Budi pakertine sebab dha gemagus
‘budi pekertinya sebab sama­sama sok tampan
4. Ring wong tuwa gak ngregani gak ngajeni
‘kepada orang tua tidak menghargai’

Contoh tembung plutan lain

01. para dadi pra
02. kiyat dadi kyat
03. suwara dadi swara
04. murih dadi mrih
05. weruh dadi wruh
06. sari dadi sri
07. suwarga dadi swarga
08. sarana dadi srana
09. dicuwowo dadi dicwowo
10. suwasa dadi swasa
11. kuluban dadi kluban
12. gumerit dadi gumrit
13. kuwalon dadi kwalon
14. deres dadi dres
15. kuwasa dadi kwasa
16. serat dadi srat
17. purihen dadi prihen
18. keras dadi kras
19. dereng dadi dreng
20. sinarawedi dadi sinrawedi
21. samaya dadi smaya
22. seret dadi sret
23. sumangkeyan dadi smangkeyan
24. sakarepmu dadi skarepmu
25. saprongkal dadi sprongkal
26. ketambuhan dadi ktambuhan
27. telulikur dadi tlulikur
28. suwidak dadi swidak
29. suwasa dadi swasa
30. pinerang dadi pinrang
31. cuwiri dadi cwiri
32. welas dadi wlas
33. gumantung dadi gmantung
34. sinerang dadi sinrang

Demikian sedikit artikel tentang Pengertian Tembung Plutan dan Contoh Tembung Plutan yang mampu kami rangkum, semoga bermanfaat. Terima kasih

Minggu, 08 Oktober 2017

Contoh Syair Cinta

Syair Cinta Romantis

Syair cinta ini mirip dengan postingan kami sebelumnya contoh syair romantis untuk kekasih
contoh
Syair Cinta untuk Syahid
Teuku Kemal Fasya
Allah hai do do da idi
Boh gadong bie boh kaye uteun
Rayeuk si nyak hana peu ma bri
Aib ngon keji ureung donya keun

 contoh syair cinta
Allah hai do do a idang
Seulayang blang ka putoh taloe
Berijang rayeuk muda seudang
Tajak banthu prang ta bela nanggroe

Wahei aneuk bek ta duek le
Bedoh sare ta bela bangsa
Bek ta takot keu darah ile
Adak pi mate ka rela

Jak lon tateh meujak lon tateh
Bedoh hai aneuk tajak u Aceh
Meube bak oun ka meube timphan
Meube badan bak sinyak Aceh

Syair Cinta Anak Muda


Siapa telah mengukir nama
Menggurat hebat dalam jiwa
Hingga rindu terus membara
Terbakar hati karena asmara

Mengapa kau menabur cinta
Saat kita akan berpisah
Rasa bergelora dalam dada
Akankah menyatu kita berdua

Mungkin inilah takdir cinta
Berliku-liku membawa cerita
Akan terkenang sepanjang masa
Akan abadi selama-lamanya.

Demikian sedikit contoh syair cinta yang mampu kami rangkum, semoga bermanfaat.
Terima kasih

Contoh Syair Nasihat

Contoh Syair Nasihat Terbaru

Jika kalian belum mengetahui apa arti atau pengertian syair bisa cek di postingan kami yang terdahulu, sebelum menginjak contoh syair nasihat berikut.
Contoh terbaru
Ingatlah selalu kepada tuhàn
Jernihkanlah hati dan kuatkanlah imàn
Supayà hidup menjadi tentràm
Dan dapat menjadi pedomàn

Cobalah tuk berseràh diri
Berdoa di hadapan ilàhi
Ya allah ya tuhan kàmi
Semoga manfaàt hidup ini

Sering-seringlah kau mengucàp takbir
Serta berdoa dalàm berzikir
Beramalah kepada orang fàkir
Ingatlah selalu akan hari àkhir.
 contoh syair nasihat

Laksana bunga kembang di taman
sesiapa memandang hatinya tertawan
sukar dicari payah dilawan
menimbulkan suka hilanglah rawan

Mulut dan lidah yang ketiganya kurnia
Allah amat murahnya
besar gunanya kepada hamba-Nya
tiada dapat dinilai harganya

Contoh Syair Nasihat Singkat

Syair Nasihat
Kelima hidung diberikan pula
dapatlah mencium segala-gala
jadi pedoman padamujala
jangan termakan benda yang cela

Erti cela ialah busuk
jika termasuk jadi merasuk
dengan penciuman dapat menunjuk
benda yang baik atau tak elok

Wahai anakanda malai suntingan
carilah ilmu panjang rundingan
fikir sempurna ditinggal jangan
ambillah ia buat pedoman

Jahat durhaka jauhkan sahajà.
Penutup tirai syàirku ini,
Harap semua dapat memahàmi ,
Nasihat baik tulus dàn suci,
Ingat selalu jangàn dipinggiri.

Walaupun kaya jangan menghinà,
Kaya dan miskin sama sahajà,
Yang hina jangan ditambah hinà ,
Kerana hidup seperti rodà.

Jika memerintah  lemah dàn lembut,
kepada tempat barang yàng patut
orang pun banyak sukà mengikut
Apa kehendak tidàk tersangkut.

Demikian contoh syair nasihat / nasehat singkat yang mampu kami rangkum, semoga bermanfaat. Terima kasih.

Contoh Puisi Burung

Contoh Puisi Burung Kenari

Contoh puisi burung ini tergolong dalam puisi hewan atau puisi binatang yang yang lucu , menggemaskan untuk anak-anak yang tergolong dalam karya sastra anak.

Burung Kenari

Kau sungguh cantik
Dengan bulumu yang menarik
Dengan warnamu yang unik
Membuat semua tertarik
Kau terbang ke sana kemari
Sambil bernyanyi dan menari
Dengan wajah yang berseri
Bersuka ria setiap hari
Kau pun pulang ke kandang
Kala sang surya mulai menghilang
Menanti esok yang akan datang
Untuk kembali bersenang-senang   

Budhi Prianto
Kompas Anak, Minggu, 30 November 2003
Sumber : Surana. 2004. Aku Cinta Bahasa Indonesia 5B.
PT Tiga Serangkai Mandiri : Jakarta
puisi burung kenari

Puisi Burung Kenari


Setitik air telah berembun
Kicauannya telah berbunyi
Terbang bebas menyejukkan kalbu
Bebas untuk mengisi pagi

Ku terkekang
Terjerat rantai yang tak mampu ku lepas
Terjun dalam lingkaran yang kokoh
Berisikan kumunafikan dan ego yang tinggi
Tak sadar aku seaakan menjadi budak
Budak dan budak  . . .

Hembus angin sang kenari
Bagai sebuah simbol kebebasanku
Sangkar kayu sang kenari
Bagai jerat rantai yang membelenggu

Kicau panjang . . .
Sayap yang indah . . .
Angin yang sejuk . . .
Akankah belenggu itu kami lepas
Dan akankah kami lelap dalam pelukan kebebasan
Karya NN

Contoh Puisi Burung Singkat

Burung Hitam
Burung hitam manis dari hatiku
betapa cekatan dan rindu sepi syahdu.
Burung hitam adalah buah pohonan.
Burung hitam di dada adalah bebungaan.
Ia minum pada kali yang disayang
ia tidur di daunan bergoyang.
Ia bukanlah dari duka meski ia burung hitam
Burung hitam adalah cintaku padamu yang terpendam.

Contoh Puisi Burung Merak Yang Lucu

“Burung Merak”
Karya : Lasicha
Ekor yang indah dan megah
Elok nan cantik dan mempesona..
Warna warni menghiasi dirimu
Yang tiada bandingnya..
Oh merak…
Dirimu memang indah
Kecantikanmu sungguh sangat menggoda
Membuat binatang lain melihat
Tanpa memejamkan mata
Di setiap tubuhmu..
Kau menyimpan keindahan yang luar biasa
Tapi mengapa..
Burung nan indah dan mempesona
Selalu diburu manusia
Dijadikan cendera mata..
Tanpa memikirkan keberadaanmu
Yang semakin langkah..
Apa harus dikata…
Ulah manusia yang sungguh tega
Dapat membuat burung elok itu punah…

Demikian sedikit kumpulan puisi burung , atau contoh puisi burung yang mampu kami rangkum, semoga bermanfaat . Terima kasih.

7 Kebiasaan Buruk Pemicu Kegemukan

7 Kebiasaan Buruk Pemicu Kegemukan  Pemicu Kegemukan  - Siapa yang takut gemuk , kegemukan , ingin badan ideal ?? Memiliki berat badan ya...